Blog kumpulan aneka resep masakan komplit terbaru, cara memasak, resep kue basah dan kue kering, resep minuman dingin atau panas dan cara membuatnya dari Indonesia, Asia, Malaysia dan Internasional

Resep Wedang Ronde Sederhana dan Cara Membuatnya

Resep Wedang Ronde Sederhana dan Cara Membuatnya - Hallo para pembaca Haha Rasa, Pada sharing resep masakan kali ini yang berjudul Resep Wedang Ronde Sederhana dan Cara Membuatnya, kami telah menyediakan resep masakan lengkap dengan bahan-bahan yang mudah anda cari di pasar-pasar tradisional dan dilengkapi pula dengan cara membuatnya hingga masakan siap untuk di sajikan. mudah-mudahan isi postingan resep masakan yang kami tulis ini dapat anda pahami. Langsung saja, ini dia resep-resepnya.

Resep : Resep Wedang Ronde Sederhana dan Cara Membuatnya
Premalink : Resep Wedang Ronde Sederhana dan Cara Membuatnya

lihat juga


Resep Wedang Ronde Sederhana dan Cara Membuatnya

Resep Wedang Ronde dan Cara Membuatnya – Siapa yang tak kenal dengan wedang ronde? Bagi masyarakat Jawa dan Jogja, tentu sudah tak asing lagi dengan minuman satu ini. Wedang ronde merupakan minuman tradisional khas Nusantara yang terbuat dari larutan jahe dan bahan lainnya, sehingga ketika kita minum rasanya akan membuat tubuh menjadi lebih hangat.

Biasanya wedang ronde dijual oleh para pedagang kaki lima di tepian jalan. Bahkan sekarang ada banyak pedagang yang menjualnya secara berkeliling. Namun tak perlu membelinya, berikut ada resep wedang ronde sederhana yang bisa Anda coba sendiri di rumah.

wedang ronde sederhana

Resep Membuat Wedang Ronde Praktis

Bahan ronde: 
  • Tepung ketan sebanyak 100 gr
  • Pewarna makanan seperlunya, sesuai selera
  • Air panas sebanyak 120 ml
  • Garam cukup dengan 1/4 sendok teh
Bahan isi:
  • Kacang tanah goreng 75 gr, haluskan 
  • Gula pasir sebanyak 75 gr, haluskan
Bahan kuah:
  • Air sebanyak 350 ml
  • Daun jeruk cukup dengan 3 lembar
  • Serai sebanyak 2 batang, memarkan
  • Gula merah sekiranya 200 gr, sisir halus
  • Jahe sebanyak 150 gr, memarkan.

Cara Membuat Wedang Ronde dengan Mudah dan Praktis

  1. Campur semua bahan ronde menjadi satu dalam sebuah wadah. Kemudian uleni sampai menjadi kalis. Sisihkan terlebih dahulu.
  2. Selanjutnya campur antara kacang tanah dengan gula pasir sampai merata.
  3. Bagi adonan ronde tadi menjadi 3. Adonan 1 dan 2 bisa Anda beri berbeda, sedangkan adonan ketiga biarkan saja.
  4. Ambil adonan ronde sebanyak satu sendok makan, kemudian beri isian yang telah dibulat dan tutup kembali. Lakukan sampai semua adonan ronde habis digunakan.
  5. Rebuslah ronde yang telah dibentuk bulat tadi sampai mengapung dan matang, kemudian angkat.
  6. Sekarang rebus gula merah bersama dengan daun jeruk, batang serai, dan jahe sampai mendidih. Tuang bulatan ronde bersama dengan rebusan gula merah kedalam mangkuk dan sajikan.
Baca Juga :
Demikian resep wedang ronde dan cara membuatnya yang dapat Anda coba di rumah. Selamat mencoba dan semoga hasilnya memuaskan, salam!



Demikianlah Artikel Resep Wedang Ronde Sederhana dan Cara Membuatnya

Sekian resep masakan Resep Wedang Ronde Sederhana dan Cara Membuatnya, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan berbagi resep masakan kali ini.

Anda sedang membaca artikel Resep Wedang Ronde Sederhana dan Cara Membuatnya dan artikel ini url permalinknya adalah http://haharasa.blogspot.com/2016/02/resep-wedang-ronde-sederhana-dan-cara.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat dan dapat menambah pengetahuan anda.
Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Resep Wedang Ronde Sederhana dan Cara Membuatnya

  • Es Palu ButungBahan membuat Es Palu ButungBahan A1 liter santan dari 1 butir kelapa25 gr sagu75 gr tepung beras2 sendok teh garamVanili secukupnyaBahan B6 buah pisang raja, iris melin ...
  • KOPI SUSU PUNCHKOPI SUSU PUNCHbahan:6 sendok makan kopi instant2/3 cup gula kasar 2 sendok makan cherry atau rhum 3 liter susu dingin cream atau selagroom (dapat di beli di toko atau s ...
  • Resep Jus Mangga Bola – Bola Leci Untuk Berbuka PuasaBerbuka puasa memang sangat menyenangkan jika mengonsumsi yang segar – segar. Salah satu jus yang segar dan sangat cocok untuk dikonsumsi harian adalah jus mangga bola – ...
  • es cincau hitamBahan membuat minuman es cincau10 buah bulatan cincau hitam2 sendok makan sirup rose2 sendok makan susu kental manis200 cc air sodaEs batu secukupnyaCara membuat es cinc ...
  • Resep Es Shanghai Kuliner Berbuka PuasaKetika berpuasa, kurang lebih 14 jam lamanya kita menahan lapar, haus dan dahaga. Tentunya di waktu berbuka kita butuh yang segar – segar untuk melepaskan semua haus dan ...

0 comments:

Post a Comment